fbpx
"Education" Button on Modern Computer Keyboard.

Apa Itu E-Education?

Halo, Alan Lovers! Kamu sering denger kan istilah e-Learning? Nah, tapi tau gak sih kalau e-Learning dan e-Education itu dua hal yang berbeda? Biar kamu gak salah kaprah, yuk simak artikel ini biar tau apa itu e-Education.

Apa Itu E-Education?

E-Education terdiri dari dua kata, yaitu electronic dan education. Sehingga, e-Education dapat dimaknai sebagai pendidikan (edukasi) yang dilakukan menggunakan teknologi elektronik-digital. Berbeda dengan e-Learning yang hanya sebatas pada pembelajaran yang dilakukan secara digital, e-Education memiliki cakupan yang lebih luas dan e-Learning termasuk di dalamnya.

Dalam e-Education, lingkup yang dapat dihadirkan diantaranya:

  • Sistem informasi
  • Chatting
  • News group
  • Web page
  • Rencana belajar
  • Konsultasi elektronik
  • E-laboratory
  • E-books
  • E-news
  • Vidio conference

Manfaat E-Education

Bagi Sekolah

  • Meningkatkan fleksibilitas, lembaga pendidikan dapat lebih mendekatkan diri dengan siswa dimana jarak fisik dapat diatasi hanya dengan mengklik situsnya.
  • Perluasan pasar, jangkauan pasar peserta didik dapat menjadi luas dibandingkan dengan sistem pendidikan tradisional yang dibatasi oleh lokasi.
  • Hemat, melalui pola paperless dimana distribusi materi pendidikan, jawaban tes dapat dilakukan secara elektronik, sehingga akan menghemat biaya. Selain itu tidak diperlukan lagi biaya pemeliharaan gedung yang banyak.

Bagi Siswa

  • Hemat, siswa tidak perlu mengeluarkan banyak biaya khususnya masalah transportasi karena dapat melakukannya dari rumah. Meskipun alokasinya digantikan untuk menyediakan akses internet yang sekarang sudah lebih murah.
  • Fleksibel, siswa tidak dituntut untuk datang ke sekolah dan bisa melakukan kegiatan belajar dimanapun.

Butuh  jasa pembuatan website? Yuk hubungi Alan Creative, konsultasikan kebutuhan bisnis Anda bersama kami.

Sebarkan konten ini jika bermanfaat:

Facebook
Twitter
Pinterest
LinkedIn

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *

PORTOFOLIO KAMI:

PRODUK ALAN:

Media Sosial kami:

ARTIKEL POPULER!

Dapatkan info terbaru!

Dapatkan artikel & info terbaru!

Tidak ada spam, hanya artikel dan info terbaru!

KATEGORI ARTIKEL

Banyak artikel lain disini!

Baca artikel lainnya...

Konsultasi aja dulu. Gratis!

Hubungi kami untuk mendapatkan proposal penawaran jika project brief/requirement (dokumen proyek) sudah ada dan lengkap.
Konsultasi yuk ->
Butuh konsultasi?
Hai,

Alan Creative disini, kami berharap anda tersenyum dan bahagia hari ini. Ada yang dapat kami bantu? Jika iya, jangan sungkan menghubungi kami.

Salam hangat,
Alan Creative