7. Logistik
Di lain sisi, perusahan logistik juga menggunakan data real-time untuk melacak pergerakan dan pengiriman barang, memperkirakan waktu kedatangan, dan mengoptimalkan rute pengiriman.
8. E-commerce
Terakhir, situs web e-commerce memanfaatkan data real-time untuk mengpersonalisasi pengalaman pengguna dengan menampilkan produk dan penawaran yang relevan. Adapun, hal ini berdasarkan riwayat pencarian dan pembelian pengguna.
Baca Juga:
- 5 Aplikasi AI Buatan Indonesia, Apa Saja ya Kira-kira
- 5 Website AI Ini Bisa Permudah Kerjaan Kamu, Lho! Sudah Coba?
Kesimpulan
Nah, itu tadi merupakan beberapa contoh penerapan teknologi real-time data pada teknologi masa kini. Dengan hadirnya teknologi tersebut, manusia dapat dimudahkan untuk mengambil keputusan lebih cepat dan tepat berdasarkan informasi terkini.
Cuma di Alan Creative yang berani ngasih garansi 1 tahun dan layanan gratis konsultasi selamanya!
Sebagai software house dan digital agency di Jakarta, Alan Creative siap membantu Anda dalam mewujudkan aplikasi, website, hingga kebutuhan digital ads dan SEO yang sesuai dengan bisnis Anda!
Tunggu apa lagi? Hubungi Alan Creative sekarang juga!


















